Breaking News

Indonesia Pecahkan Rekor Dunia? Penampakan Patung Garuda Karya Nyoman Nuarta di IKN Segera Diresmikan Prabowo


Patung Garuda di IKN akan menjadi simbol ikonik Indonesia karena pembangunannya menelan biaya hampir ratusan triliun.

Bangunan Patung Garuda yang dilapisi 24 emas karat ini dibangun tepat di kawasan inti pusat pemerintah IKN.

Meskipun masih dalam tahap pembangunan, nantinya patung Garuda di IKN tersebut diresmikan oleh Prabowo Subianto yang menggantikan Jokowi sebagai Presiden.

Segini biaya pembangunan patung garuda IKN

Dilansir dari berbagai sumber, patung garuda karya Nyoman Nuarta menelan biaya mencapai Rp510 triliun rupiah.

Struktur yang paling menonjol secara visual terlihat di bagian sayap burung Garuda.

Menurut Nyoman Nuarta, hasil pekerjaan struktur dan pemasangan bilah istana Presiden sudah sesuai dengan desain.

"Saya sendiri yang merancang dan mengerjakannya tentu sesuai dengan desainnya," ujar Nyoman dikutip kilat.com dari Youtube Teknologi Populer pada Rabu, 17 April 2024.

Nyoman mengungkapkan bilah-bilah selubung burung Garuda dibuat di bengkel kerjanya yang berlokasi di bandung.

Segera diresmikan Prabowo Subianto

Proses pengerjaan patung garuda setidaknya sudah mencapai progress kurang lebih 75%.

Memiliki tinggi 77 meter dan panjang sayap 177 meter, Nyoman mengucapkan banyak terima kasih kepada ibu pertiwi.

Karya Nyoman Nuarta yang diproduksi pada 2023 merupakan sebuah pengingat atas peran dan perjuangan seorang ibu.

"Sosok ibu diwujudkan dalam posisi mengangkat anaknya dengan kedua tangan yang terabstraksi," tulis caption instagram @nyoman_nuarta.

Selain itu Nyoman juga ingin masyarakat berterima kasih kepada Jokowi karena berkatnya dia dipercaya merancang bangunan tersebut.

Kepercayaan Nyoman akan budaya Indonesia sangat kaya dan memiliki keragaman yang luar biasa.

Prabowo Subianto yang sebentar lagi akan menjabat sebagai Presiden segera meresmikan patung garuda karya Nyoman Nuarta.

Saat ini patung garuda raksasa telah memasuki pemasangan bilah pada bagian sayapnya.

Warganet mengaku bangga atas kinerja Nyoman sebagai perancang karena asli buatan anak negeri.

"Kerja keras bapak Nyoman dan Kru patut diacungi jempol," tulis akun instagram @tatiek***.

Pemasangan struktur baja dan bilah-bilah tahan cuaca diperkirakan rampung bulan Mei mendatang.(*)

Sumber: kilat
Foto: Penampakan patung garuda raksasa di IKN karya Nyoman Nuarta (Tangkap layar youtube WPS Channel)
Indonesia Pecahkan Rekor Dunia? Penampakan Patung Garuda Karya Nyoman Nuarta di IKN Segera Diresmikan Prabowo Indonesia Pecahkan Rekor Dunia? Penampakan Patung Garuda Karya Nyoman Nuarta di IKN Segera Diresmikan Prabowo Reviewed by Oposisi Cerdas on Rating: 5

Tidak ada komentar